glass-placeholder

Ayam Panggang Bumbu Merah

duration40 mins
difficulty_levelModerate
meal_typeLunch
cooking_typeGrilled
taste_typeSavory
spice_typeMild

Ingredients

  • 1 ekor ayam negeri, potong 10 bagian
  • 1 tsp air jeruk limau
  • 1 tsp garam biasa
  • 3 tbsp minyak untuk menumis
  • 2 lembar daun salam
  • 2 cm lengkuas, memarkan
  • 600 ml santan dari 1 butir kelapa parut
  • 1 tbsp gula merah
  • 1/4 tsp merica bubuk
  • Bumbu halus : 8 butir bawang merah, 4 siung bawang putih, 4 buah cabai merah besar lalu dibakar, 8 buah cabai merah keriting lalu dibakar, 4 butir kemiri lalu disangrai

Steps

  1. Lumuri ayam dengan air jeruk limau dan garam. Bakar sampai setengah matang. Sisihkan.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas sampai harum.
  3. Masukkan santan, garam, gula merah, dan merica bubuk. Aduk rata. Masak sampai mendidih.
  4. Masukkan ayam, kecilkan api. Masak sampai bumbu meresap dan semua bahan matang. Angkat.
  5. Bakar ayam sambil diolesi sisa bumbu sampai harum dan kecokelatan. Angkat. Sajikan.
Please be mindful of any allergies you and/or your family may have before you try out this recipe.